Blog Akip - Assalamualaikum Wr. Wb
Kali ini saya akan mengPost tentang Pemandangan Rute kereta api terindah di dunia... Siapa yang tidak kenal kereta api..Saya yakin agan kalau mudik pasti Naik Kereta api ..Kereta api menjadi salah satu moda transportasi massal yang dipilih masyarakat setelah harga BBM melambung..... Selain itu, naik kereta api juga menjadi salah satu cara yang asyik dan enak untuk menikmati liburan....Rute yang ditempuh oleh kereta api juga menawarkan pemandangan hijau nan asri, yang menjadi salah satu alasan mengapa sebagian orang lebih memilih naik kereta ketimbang moda transportasi lainnya... Nah, berikut adalah rute kereta api Terindah di dunia...
Simak artikel berikut.... :
1. Rhaetian Railway , Swiss
Glacier Express adalah sebuah kereta ekspres yang menghubungkan stasiun
kereta api dari dua resor gunung utama St Moritz dan Zermatt di Swiss Alps..
Kereta ini dioperasikan bersama oleh Matterhorn Gotthard Bahn (MGB) dan
Rhaetian Railway(RhB)... Untuk sebagian besar perjalanannya, juga
melewati sepanjang lembah, gunung dan melalui Situs Warisan Dunia yang
dikenal sebagai Rhaetian Railway di Albula / Bernina.